7 Pemain Sepak Bola Paling tampan di Dunia, Ada di Piala Dunia 2022 Qatar, Ini Biodatanya
Pesepak bola ternyata tidak hanya dinilai dari segi penampilannya saja saat bertanding di lapangan hijau. Namun, alih-alih malah pesona wajah pemain sepak bola juga tak jarang jadi sorotan karena membuat para penggemar gagal fokus.
Nama pesepak bola yang dinilai memiliki wajah paling tampan di antaranya banyak yang akan tampil di Piala Dunia 2022 Qatar.
Dilansir dari laman Sports Brief, berikut ini adalah biodata 7 pemain sepak bola paling tampan di dunia.
1. David Beckham
Pemain sepak bola paling tampan di dunia yang pertama bernama David Beckham. Ia memiliki nama lengkap: David Robert Joseph Beckham. Berzodiak Taurus, David Beckham lahir pada tanggal 2 Mei 1975 lahir di Leytonstone, London, Inggris dan berkewarganegaraan Inggris,. Saat ini ia berusia 46 tahun. Postur badan yang terbilang tinggi, yaitu 180 cm membuat ia semakin terlihat gagah di kalangan penggemar. Ia menempati posisi gelandang dalam bermain sepak bola. Akun sosial media yang dimiliki saat ini bernama @davidbeckham.
2. George Best
Pemain sepak bola paling tampan di dunia yang kedua ada George Best, ia lahir pada tanggal 22 Mei 1946, dan lahir di Belfast, Irlandia Utara dan berkewarganegaraan Irlandia. Saat ini ia menginjak usia 76 tahun. Zodiak yang dimiliki adalah Gemini. George, memiliki tinggi badan 175cm. Posisi yang yang ia tempati dalam bermain sepak bola adalah Sayap, gelandang serang. Akun sosial media Instagram yang dimiliknya bernama @mundoesfericoweb.
3. Olivier Giroud
Ketiga ditempati oleh Olivier Giroud, memiliki nama lengkap Olivier Jonathan Giroud, berzodiak Libra, ia lahir pada tanggal 30 September 1986 dan lahir di Chambery, Prancis. Saat ini, ia menginjak usia 45 tahun, dan memiliki kewarganegaraan Prancis. Olivier Giroud memiliki tinggi badan 193 cm. Posisi yang yang ia tempati dalam bermain sepak bola adalah Striker. Akun sosial media Instagram yang dimiliknya bernama @oliviergiroud.
4. Cristiano Ronaldo
Cristiano Ronaldo , siapa yang tidak kenal dengan bintang lapangan sepak bola satu ini. Memiliki nama lengkap Cristiano Ronaldo dos Santos Aveiro, berzodiak Aquarius. Kini ber usia 37 tahun, ia lahir pada tanggal 5 Februari di Funchal, Madeira, Portugal. Kewarganegaraan yang dimiliki CR adalah Portugal. CR memiliki tinggi badan 187 cm. Posisi yang yang ia tempati dalam bermain sepak bola adalah penyerang. Akun sosial media Instagram yang dimiliknya bernama @cristiano.
5. Robert Lewandowski
Robert Lewandowski , memiliki nama lengkap Robet Lewandowski, berkewarganegaraan Polandia. Ia lahir pada tanggal 21 Agustus 1988 di Warsawa, Polandia. Saat ini ia berusia 33 tahun dan memiliki tinggi badan 185 cm. Posisi yang yang Robert tempati dalam bermain sepak bola adalah striker. Akun sosial media Instagram yang dimiliknya bernama @_rl9.
6. Alisson Becker
Selanjutnya ada Alisson Becker, pemain sepak bola paling tampan di dunia yang berkewarganegaraan Brazil ini memiliki nama lengkap Alisson Ramses Becker. Ia lahir pada tanggal 2 Oktober 1992 di Novo Hamburgo, Brazil. Saat ini ia menginjak usia 30 tahun, dengan tinggi badan yang terbilang sangat tinggi yaitu 191 cm, tidak salah jika memegang posisi sebagai kipper dalam permainan sepak bola. Akun sosial media Instagram yang dimiliknya bernama @allisonbecker.
7. Neymar Jr
Pemain sepak bola paling tampan di dunia yang terakhir adalah warga negara Brazil, Neymar Jr. Memiliki nama lengkap Neymar da Silva Santos Junior. Ia lahir pada tanggal 5 Februari 1992 di Mogi das Cruzes, Brazil dan berzodiak Aquarius. Saat ini Neymar ber usia 30 tahun, memiliki tinggi badan 175 cm. . Posisi yang yang Robert tempati dalam bermain sepak bola adalah penyerang. Akun sosial media Instagram yang dimiliknya bernama @neymarjrsiteoficial.
Dari 7 deretan pemain terganteng diatas, siapa pesepak bola favoritmu yang masuk dalam daftar pemain sepak bola paling tampan di atas?